Hidroponik smart farming dalam pembinaan Desa Binaan di Kabupaten Maros
Program ini adalah program yang didanai BOPTN Kemenditisaintek untuk memberikan informasi teknologi Internet of Things dalam penerapan budidaya tanaman hidroponik moderen. Keberlangsungan pertumbuhan tanaman di daerah yang minim pengairan dan kondisi iklim yang kurang optimal mampu dijawab dengan teknik IoT yang bersesuaian dengan tekniik penghematan air.
PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT
Kifly Ashan
11/9/20251 min read


Konten postingan


